10 Pilihan HP OPPO Terbaik di 2023

Sebagai salah satu merk hp ternama di dunia, Oppo rutin mengeluarkan tipe terbaru secara berkala. Hp Oppo menawarkan kualitas premium dengan harga yang terjangkau.

Salah satu keunggulan Oppo yang menjadi incaran para penggemarnya adalah komposisi kamera yang diterapkan di setiap produknya dengan kualitas sangat baik, jelas hp ini cocok untuk para penggemar selfie.

Nah pada kesempatan kali ini Ruang Laptop akan mengulas 10 hp Oppo terbaru dengan spesifikasi masing masing yang menjadi keunggulannya. Berikut ini adalah daftar rekomendasinya.


1. Oppo A3

Oppo A3

Spesifikasi:

  • Prosesor: MediaTek Helio P60
  • RAM: 4GB
  • Layar: 6,2 inci
  • Resolusi: 2280 x 1080
  • Kamera depan: 8MP
  • Kamera belakang: 16MP
  • Storage: 128GB
  • Baterai: 3400mAh
  • OS: Android 8.1

Oppo A3 hadir dengan konfigurasi spek cukup memadai. Yaitu kapasitas ruang memori yang lapang, dan sepasang perangkat kamera yang cukup handal.

Dalam segmennya, Smartphone ini unggul pada aspek tersedianya memori penyimpanan bawaan, dan ini masih bisa ditambah dengan slot microSD. Untuk segmen bawah, smartphone Oppo A3 sudah terbilang mumpuni berkat adanya chipset dan RAM yang diusung.


2. Oppo K3

Oppo K3

Spesifikasi:

  • Prosesor: Snapdragon 710
  • RAM: 6GB
  • Layar: 6,5 inci
  • Resolusi: 2340 x 1080
  • Kamera depan: 16MP
  • Kamera belakang: 16MP, 2MP
  • Storage: 64GB
  • Baterai: 3765mAh
  • OS: Android 9.0

Oppo K3 mempunyai spek yang tinggi. Tampilan layar panorama, kamera pop-up, teknologi pengisian data VOOC, dan juga prosessor cukup bagus. Namun begitu harga yang ditawarkan K3 termasuk kelas menengah.


3. Oppo Reno 5G

Oppo Reno 5g

Spesifikasi:

  • Prosesor: Snapdragon 855
  • RAM: 8GB
  • Layar: 6,6 inci
  • Resolusi: 2340 x 1080
  • Kamera depan: MP
  • Kamera belakang: 48MP, 13MP, 8MP
  • Storage: 256GB
  • Baterai: 4065mAh
  • OS: Android 9.0

Reno 5G membuktikan kalau Oppo bisa bersaing dengan smartphone flagship lain. Lewat kamera yang serba guna, desain yang luar biasa, baterai yang awet, dan jaringan 5G.

Sementara kamera model pop-up, dan layar Reno 5G terlihat lebih lapang sebab tak ada poni. Hal tersebut jadi batu loncatan Oppo dalam menyediakan perangkat 5G.

Cek juga: Pilihan hp 1 jutaan terbaik di 2020


4. Oppo Reno 10x Zoom

Oppo Reno 10x zoom

Spesifikasi:

  • Prosesor: Snapdragon 855
  • RAM: 6GB
  • Layar: 6,6 inci
  • Resolusi: 2340 x 1080
  • Kamera depan: 16MP
  • Kamera belakang: 48MP, 13MP, 8MP
  • Storage: 128GB
  • Baterai: 4065mAh
  • OS: Android 9.0

Termasuk dalam kategori flagship, Oppo Reno 10x Zoom membawa teknologi teratas untuk fotografi, teknologi digital hybrid yang mampu menghasilkan 10x zoom yang disematkan pada kameranya. Mengandalkan pop up camera sebagai kamera depan adalah salah satu keunggulan hp oppo seri terbaru ini.


5. Oppo Reno Z

Oppo Reno Z

Spesifikasi:

  • Prosesor: MediaTek Helio P90
  • RAM: 6GB
  • Layar: 6,4 inci
  • Resolusi: 2340 x 1080
  • Kamera depan: 32MP
  • Kamera belakang: 48MP, 5MP
  • Storage: 256GB
  • Baterai: 4035mAh
  • OS: Android 9.0

Oppo Reno Z merupakan ponsel dambaan. Pasalnya, kedatangannya dengan serangkaian fitur yang mumpuni. Smartphone ini dibekali dengan kamera resolusi tinggi yang mampu menangkap objek dengan detil tinggi. HP ini juga kelihatan lebih lebar karena bagian atasnya hanya ada poni yang kecil.


6. Oppo A9X

Oppo A9X

Spesifikasi:

  • Prosesor: MediaTek Helio P70
  • RAM: 6GB
  • Layar: 6,5 inci
  • Resolusi: 2340 x 1080
  • Kamera depan: 16MP
  • Kamera belakang: 48MP, 5MP
  • Storage: 128GB
  • Baterai: 4020mAh
  • OS: Android 9.0

Oppo membekali smartphone A9X dengan fitur fitur kelas premium. Hadir dengan tampilan sisi bodi menarik perhatian yang tampak elegan. Komponen chipset dan RAM yang disematkan sangat handal untuk dipasangi aplikasi apapun, dan dukungan juga baterai yang besar. Sehingga nge-lag tak ada lagi.


7. Oppo Find Y

Oppo Find Y

Spesifikasi:

  • Prosesor: Snapdragon 855
  • RAM: 8GB
  • Layar: 6,4 inci
  • Resolusi: 2340 x 1080
  • Kamera depan: 32MP
  • Kamera belakang: 48MP, 16MP, 5MP
  • Storage: 256GB
  • Baterai: 4020mAh
  • OS: Android 9.0

Oppo Find Y memiliki spek tinggi tapi ditawarkan harga dengan sedikit miring. Pilihan paling pas jikalau kamu ingin membelinya. Tersedia dua pilihan warna; hitam dan biru. Kameranya pun handal dalam berbagai keadaan berkat dari sistem tiga kamera. Namun kekurangannya hanya satu, yaitu tidak mendukung pengisian daya non kabel.


8. Oppo A3s

Oppo A3s

Spesifikasi:

  • Prosesor: Snapdragon 450
  • RAM: 2GB
  • Layar: 6,2 inci
  • Resolusi: 1520 x 720
  • Kamera depan: 8MP
  • Kamera belakang: 13MP, 2MP
  • Storage: 16GB
  • Baterai: 4030mAh
  • OS: Android 8.1

Jika dilihat speknya, Oppo A3s bukan didatangkan untuk kelas atas, tak juga kelas menengah. Namun keseluruhan konfigurasinya memberikan kesan yang positif dalam hal performa.


9. Oppo R20

Oppo R20

Spesifikasi:

  • Prosesor: Snapdragon 670
  • RAM: 4GB
  • Layar: 6 inci
  • Resolusi: 2160 x 1080
  • Kamera depan: 24MP
  • Kamera belakang: 24MP, 12MP
  • Storage: 64GB
  • Baterai: 3400mAh
  • OS: Android 8.1

Oppo R20 sebenarnya standar dalam hal spek, dikarenakan hp ini dibuat khusus untuk kalangan segmen menengah.

Oppo R20 hanya memiliki memori sebesar 64GB, tapi komponen masih bisa ditambah dengan hadirnya slot microSD. Sedangkan layarnya memanfaatkan jenis super Amoled berasio 18:9 dan ada poni kecil juga pada bagian atas.


10. Oppo A9

Oppo A9

Spesifikasi:

  • Prosesor: MediaTek Helio P70
  • RAM: 4GB
  • Layar: 6,5 inci
  • Resolusi: 2340 x 1080
  • Kamera depan: 16MP
  • Kamera belakang: 16MP, 2MP
  • Storage: 128GB
  • Baterai: 4020mAh
  • OS: Android 9.0

Oppo A9 sejatinya smartphone kelas menengah. Dibanding kompetitornya, Oppo A9 menghadirkan spek lebih unggul. Seperti teknologi pengisian baterai cepat, komponen sensor sidik jari, dan layar kaca pelindung Gorilla ver 5.

Yoko Widito

Penulis konten profesional dengan spesialisasi di sektor game, komputer, dan smartphone. Yoko memulai karir dunia digitalnya sebagai researcher di Valbury, kemudian bekerja di berbagai institusi ternama seperti Acer, Kemdikbud, Hyundai, hingga Niagahoster. Yoko memiliki pengalaman belasan tahun dalam mengoperasikan laptop dan smartphone berbagai merk, dan keahliannya ini ia terapkan di dunia pemasaran digital untuk berbagai perusahaan tempatnya bekerja.

Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar